Airbus Beluga, Si Pesawat Unik

Airbus A300-600ST (Super Transporter) atau Beluga adalah versi dari A300-600 pesawat terbang berbadan besar standar yang dimodifikasi untuk mengangkut bagian-bagian perlengkapan pesawat terbang dan kargo yang kelebihan beban. Pertama kali dinamakan Super Transporter, namun pada akhirnya nama Beluga menjadi populer dan sekarang digunakan secara resmi. 


Airbus A300-600ST Beluga:

- Tipe: Outsize cargo freight aircraft

- Perusahaan: EADS (Airbus S.A.S.)

- Terbang perdana:13 September 1994

- Diperkenalkan: September 1995

- Status: Beroperasi

- Pengguna: Airbus Transport International

- Jumlah produksi: 5 


Karakteristik Umum:

- Lebar sayap: 44.84 m

- Panjang: 56.15 m

- Tinggi: 17.24m

- Height of Opened Door: 16.78m

- Bobot Maksimum Lepas Landas
: 155.000 kg 

- Mesin: GE CF6-80C2A8

- Bobot Kosong: 133.500 kg



Dek Kargo

- Panjang: 37.7 m

- Panjang Silinder: 21.34 m

- Tinggi Maksimum: 7.10 m

- Lebar Maksimum: 7.10m

- Volume Maksimum: 1.400 m³


Kinerja

- Jarak Jangkauan dengan 47 t payload: 1.667 km

- Jarak Jangkauan dengan 40 t payload: 2, 779 km

- Jarak Jangkauan dengan 26 t payload: 4, 632 km

- Ketinggian maksimum: 10.670 m (35.000 kaki)

- Kecepatan jelajah: Mach 0,7


Featured Suppliers:

Aviation Technical Centre of Almaty International Airport – Aircraft Maintenance and Aircraft Component and Structural Repair Services

Data Device Corporation – MIL-STD-1553 and ARINC 429 Aerospace Products

Icore International – Aircraft Electrical Harness Interconnects, Fluid Hoses and Power Connectors

Saft – Aircraft Batteries

Wheelabrator Group – Peening and Surface Engineering Solutions.

dari berbagai sumber